Minggu, 13 April 2014

Lidya JKT48 Nggak Percaya Bocoran Ujian Nasional

Nggak percaya sama bocoran, Lidya JKT48 pilih mengerjakan Ujian Nasional semampunya, tapi tetap lulus!
 
Lidya JKT48 Nggak Percaya Bocoran Ujian Nasional
Sudah jadi rahasia umum kalau jelang Ujian Nasional banyak bocoran yang tersebar. Terserah kita mau percaya atau nggak, tapi kalau Lidya JKT48 yang melaksanakan UN tahun ini nggak percaya sama sekali dengan bocoran Ujian Nasional.


"Aku sih nggak percaya sama bocoran Ujian Nasional. Kerjakan sebisanya saja lah, tapi harus lulus," kata Lidya , Minggu (13/4).

"Selain nggak percaya, aku juga nggak dapet bocoran kok," tambahnya. "Pasrah dapet nilai Ujian Nasional berapa aja deh, yang penting lulus!"

Sukses ya Lidya! Ganbatte!

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Recent Post

get this widget here